Sunday, November 28, 2010

Nokia E 63

Didesain untuk Cara Kerja Kita

Nokia E63 adalah perangkat olah pesan yang cerdas, yang hadir dengan performa luar biasa pada nilai yang besar.

olah pesan yang praktis

Buat email menjadi prioritas, baik pekerjaan maupun pribadi, serta atur dengan email set-up wizard.

tetap terhubung

Dengan wi-fi dan 3G, pilih cara yang paling cepat dan efektif untuk web browsing, instant messaging, dan pengiriman email.

bagi dan akses

Akses file PC dari manapun, atau bagi foto pada jaringan sosial, Nokia E63 dapat melakukan keduanya dan lebih banyak lagi.

kemudahan panggilan

Menghubungi kontak Anda kini menjadi lebih mudah -- cukup ketik nama pada home screen, pilih, dan panggil!

Spesifikasi

Buat email. Akses file PC Anda. Bagi pemikiran Anda pada jaringan sosial. Nokia E63 dengan keyboard penuh bekerja untuk Anda... dan mainkan bersama Anda.

olah pesan lanjutan

Pengalaman email dan instant messaging dengan set-up yang mudah, dan input teks yang cerdas dengan penyelesaian otomatis.

jelajahi web

Akses dan update informasi secara online dengan bantuan keyboard lengkap, dan layar mendatar yang besar.

tetap terhibur

Saat tiba waktunya beristirahat, manjakan diri Anda dengan musik dan video. Simpan lagu dalam ponsel, atau dengarkan radio internet dan radio FM. Plug audio 3.5 mm dapat digunakan dengan headphone favorit Anda.

intranet yang mudah

Tool penting bisa Anda dapatkan secara langsung dalam tangan Anda dengan mudah dan aman untuk mengakses intranet perusahaan Anda.


Aksesoris untuk Nokia E63
Maksimalkan Nokia E63 Anda. Tambahkan modul GPS untuk navigasi yang lebih baik, headset nirkabel untuk kebebasan yang lebih, atau memori ekstra untuk menyimpan musik dan file lainnya.
Nokia Bluetooth GPS Module LD-4WNokia Bluetooth GPS Module LD-4W
Nokia Bluetooth Headset BH-606 Nokia Bluetooth Headset BH-606
Nokia MicroSDHC Memory Card MU-43 Nokia MicroSDHC Memory Card MU-43


Aksesoris lain untuk komputer multimedia Anda

Lihat aksesoris yang kompatibel untuk komputer multimedia Anda.

0 comments:

Post a Comment